Home Hukum

Hukum

Zainal Arifin Mochtar: Kematian KPK, Sentuhan Akhir Suatu Kejahatan Sempurna

PINISI.co.id-Pakar hukum tata negara Dr. Zainal Arifin Mochtar menilai putusan MK yang menolak pengujian formil terkait UU KPK hasil revisi sebagai sebuah keputusan kematian KPK yang dirasakan seperti menyaksikan “sentuhan akhir suatu kejahatan sempurna.”

Dibuka Ketua MA, Sosialisasi Kesehatan Secara Virtual

PINISI.co.id- Ketua Mahkamah Agung RI Prof. Dr. M. Syarifuddin,SH.,MH membuka Sosialisasi Kesehatan secara virtual pada Senin, 03 Mei 2021 di Command Center Mahkamah Agung. Kegiatan Sosialisasi Kesehatan tentang Gejala Awal Stroke, Jantung, Hipertensi dan...

Bersama 67 Profesor, Andi Faisal Bakti dan Marwan Mas Tuntut MK Batalkan UU KPK...

PINISI.co.id- Hingga Minggu 2 Mei 2021 sudah 69 guru besar dari berbagai perguruan tinggi ternama seluruh Indonesia bergabung dalam Koalisi Guru Besar Antikorupsi. Setidaknya 69 guru besar ini menandatangani surat permohonan pembatalan pengundangan UU...

Penting Pengetahuan Hukum Bagi Masyarakat Terkait Perlindungan Anak

PINISI.co.id- Perkembangan teknologi pada Revolusi Industri 4.0 dimanfaatkan oleh masyarakat tak terkecuali anak, menjadi tantangan namun sebaliknya mampu membantu menciptakan insan intelektual. Hal itu tersimpul dari paparan dalam penyuluhan hukum...

MA Terus Mendorong Program Prioritas, Termasuk Kemudahan Berusaha

PINISI.co.id- Survei kemudahan berusaha merupakan salah satu survei yang sangat penting, karena reputasinya yang tinggi, lingkupnya yang nyaris mencakup seluruh negara yang ada di dunia, dan usianya yang sudah berjalan tidak kurang 18 tahun, Dewasa ini survei...

Lewat Protokol Kesehatan, Ketua MA Lantik 3 Hakim Ad Hoc

PINISI.co.id- Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia, Prof. Dr. M. Syarifuddin, S.H., M.H., akan mengambil sumpah jabatan dan melantik 3 (tiga) Hakim Ad Hoc pada Jumat, 16 April 2021. Acara tersebut akan diselenggarakan di ruang Prof....

MA Berkomitmen Penuhi Hak Perempuan dan Anak

PINISI.co.id- Mahkamah Agung berkomiten dalam memastikan terpenuhinya hak-hak perempuan dan anak dalam penyelesaian perkara di peradilan. Mahkamah Agung memiliki visi untuk meningkatkan akses perempuan dan anak di peradilan.” Demikian disampaikan oleh Prof. Dr. Takdir...

Ketiga Kalinya, Jaksa Agung Lakukan Kunjungan Kerja Virtual

PINISI.co.id- Jaksa Agung RI Dr. Burhanuddin, SH. MH. melaksanakan kunjungan kerja virtual ketiga tahun 2021 secara virtual dari ruang kerja Jaksa Agung di Gedung Menara Kartika Adhyaksa Kebayoran Baru Jakarta, Rabu (14/4/21). Hadir dalam...

Sah, Ketua MA Serahkan Sertifikat Akreditasi Penjaminan Mutu Kepada 56 Pengadilan Negeri

PINISI.co.id- Ketua Mahkamah Agung Prof. Dr. M. Syarifuddin menyerahkan Sertifikat Akreditasi Penjaminan Mutu kepada 56 Pengadilan Negeri yang memperoleh nilai A (Excellent) pada Rabu (7/4/2021), bertempat di gedung Sekretariat Mahkamah Agung, Jakarta. “Saya ingin...

Selamat, Sekretaris MA Lantik 42 Pejabat Fungsional. Pejabat Baru Berjanji Menghindari Perbuatan Tercela

PINISI.co.id- Sekretaris Mahkamah Agung, Dr. Hasbi Hasan, S.H., M.H, melantik empat puluh dua (42) Pejabat Fungsional pada Kamis, 1 April 2021 di lantai 2 gedung Mahkamah Agung, Jakarta. Dalam sumpahnya, empat puluh dua Pejabat...

MOST COMMENTED

Filosofi dan Penerapan Tiga Cappa. Ini Penjelasan Prof. Dr.Andi Faisal Bakti

Orang Bugis Makassar merantau, artinya mau terbuka, mau dinilai selagi berbicara dengan orang lain, sebab budaya kita tidak menutup diri. Yang...

HOT NEWS