Home Jappajappa

Jappajappa

Keunggulan Potensi Seni, Budaya dan Pariwisata Indonesia

Kolom Fiam Mustamin SEKEPING surga di alam bumi Nusantara/ Indonesia. Gambaran surga itu dibaca, kita berada di sebuah alam yang teduh dan sejuk, ada sungai yang mengalir, tumbuh segala macam tumbuhan...

Menparekraf: ‘Festival Kota Tua Majene 2021’ Sebagai Momentum Pemulihan Parekraf di Sulbar

PINISI.co.id- Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno, mengapresiasi penyelenggaraan "Festival Kota Tua Majene 2021" yang digelar Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat sebagai salah satu bentuk inovasi dan adaptasi penyelenggaraan kegiatan (events)...

Kemewahan Perjalanan Bandung – Jakarta di Masa Genting Pandemi

Catatan Ilham Bintang Kemarin pagi saya meninggalkan Bandung. Tiba di ujung jalan layang Sheikh Mohammed bin Zayed (MBZ) Jumat ( 18/6) pas jam 12 siang. Itu berarti sejak meninggalkan hotel Intercontinental Dago Pakar Bandung,...

Soppeng Paris Van Celebes Destinasi Wisata

Kolom Fiam Mustamin Bandung Paris Van Java …Soppeng Paris Van Celebes … TENTU ada alasan Hindia Belanda memberikan gelaran nama itu. Bagaimana kita memaknai Soppeng Paris Van Celebes...

Wow, sungguh sensasional, Keliling Teluk Jakarta dengan Perahu Pinisi

PINISI.co.id- Sungguh sayang, masih banyak orang Sulawesi Selatan yang belum pernah naik perahu pinisi. Perahu tradisional asal Bulukumba itu hanya dikenang sebagai perahu yang malang melintang berlayar ke seluruh nusantara, bahkan merasa bangga pinisi bisa berlayar hingga...

Presiden Apresiasi Aplikasi JP Hub Sukseskan Gerakan Beli Kreatif Danau Toba

PINISI.co.id- Presiden Joko Widodo mengapresiasi dan memperkenalkan aplikasi Jaringan Pariwisata Hub (JP Hub) sebagai platfom daring yang diharapkan mampu menyukseskan dan mempromosikan Gerakan Beli Kreatif Danau Toba. "Aplikasi ini akan menjadi pintu pengetahuan, pencarian,...

Bupati Luwu Buka Akses, Akan Jadikan Latimojong Daerah Agro Wisata

PINISI.co.id- Bupati Luwu, Dr H Basmin Mattayang, S.Pd.M.Pd., mengungkapkan Keinginannya untuk menjadikan Kecamatan Latimojong sebagai salah satu daerah tujuan wisata di Kabupaten Luwu. Bupati Luwu disela-sela kunjungannya dalam rangka memantau progres pengerjaan pelebaran jalan disejumlah desa di...

Menghirup Pagi di Lolai, Toraja Utara, Surga Terakhir di Atas Awan

PINISI.co,id- Sekiranya pandemi sudah lewat, terpikir untuk kita segera melepas penat untuk jalan-jalan setelah sekian lama terpenjara dalam rumah. Pilihan yang paling mengasyikkan tentu ke Tana Toraja, khususnya ke Desa Lolai. Yakin, banyak di antara...

Memancing Sambil Menyeruput Kopi di Telaga Wisata Maccopa, Maros

PINISI.co.id- Salah satu wisata alam yang juga bisa dijadikan edukasi pertanian terdapat di Kecamatan Mandai, Kelurahan Bontoa Kabupaten Maros. Hingga kini taman wisata ini dalam proses perampungan, di mana wisata alama ini melibatkan tetangga terdekat dalam penyediaan taman...

Lombok Terapkan Protokol CHSE Untuk Wujudkan Pariwisata Berkelanjutan

PINISI.co.id- Lombok sebagai salah satu destinasi super prioritas menerapkan protokol kesehatan berbasis CHSE (Cleanliness, Health, Safety, and Environmental Sustainability) sebagai upaya untuk mewujudkan pariwisaya berkelanjutan sekaligus mendorong destinasi wisata di dalamnya dapat bangkit kembali.

MOST COMMENTED

Prof. Dr. Amsal Bakhtiar, MA: Pendidikan Pesantren Memiliki Banyak Keunggulan

PINISI.co.id- Menyambut Hari Santri 22 Oktober lalu Arfendi dari PINISI.co.id berbincang-bincang dengan Prof. Dr. Amsal Bakhtiar, MA, seorang akademisi, dosen dan penulis...

HOT NEWS