Home Kolom

Kolom

Perang Kilat” Sibolangit

Kolom Zainal Bintang Jenderal TNI Purnawirawan Moeldoko melakukan “Blitzkrieg” (perang kilat). Dan berhasil. Benteng pertahanan Demokrat diibaratkan jebol. Hari Jumat, (5/3/21) di Sibolangit, Deli Serdang, Sumatera Utara, melalui KLB (Kongres Luar...

Al Habib Ahmad Bin Assegaf, Hidupnya Berdoa dan Berdzikir untuk Kemaslahatan Bangsa

Kolom Fiam Mustamin Begitulah kesan bersahabat dengan Habib sejak tahun 2004. Di awal pemerintahan Presiden Sosilo Bambang Yudhoyono dan Wakil Presiden Muhammad Jusuf Kalla periode 2004 - 2009, Habib Ahmad bernama...

Urgensi Air dan Dalam Mewujudkan Indonesia Sehat

Kolom dr. Daeng M. Faqih, S.H., M.H. Menurut Undang-undang RI. No. 17 Tahun 2019 tentang Sumber Daya Air, air adalah semua air yang terdapat pada, di atas, ataupun di bawah permukaan tanah, termasuk dalam...

OTT (Operasi Tempat Tidur)

Kolom Ruslan Ismail Mage Pasca Pemilukada serentak 9 Desember 2020 lalu, saya mengabaikan hampir semua peristiwa politik yang terjadi secara nasional maupun lokal. Ada kejenuhan menulis yang berkaitan dengan politik dan demokrasi yang semakin...

Investasi Miras Kontra dengan Pancasila

Kolom Dr. Sudirman, S. Pd., M. Si. Izin investasi minuman keras (Miras) dibuka pemerintah. Hal ini tertuang di Perpres Nomor 10 Tahun 2021 tentang Bidang Usaha Penanaman Modal, Beleid dari Undang-undang Nomor 11 Tahun...

Artijo!

Kolom Zainal Bintang Artijo! - Nama panggilan yang begitu pendek itu menyimpan cerita panjang tentang kekuatan moralitas dan konsistensi sebuah pribadi yang mempesona. Meskipun dibalut oleh tubuh kurus yang terlihat seakan “kurang darah”, ternyata...

Mengenang Bapak Mohammad Taha, Ketua Umum KKSS Kelima, Teringat Bale Bolong dan Lawak Bale

Kolom Fiam Mustamin BEGITU banyak kesan tercipta bersama Mohammad Taha selama beliau mendampingi Ketua Umum KKSS, Beddu Amang periode 1991 sampai 2000. Kemudian Pak Taha terpilih sebagai Ketua Umum kelima KKSS periode 2000-2004.

Sebelum Jadi Koruptor, Yuk, Mari Berkaca Sejenak ke Baharuddin Lopa

Kolom Alif we Onggang Salah satu penyakit yang sudah menjadi ‘endemik’ dan mendarah daging di Indonesia adalah korupsi. Ia lintas agama, suku dan golongan, dilakukan oleh baik yang rajin beribadah maupun orang kafir, dari...

Teknologi Penyediaan Air Bersih dengan Pendekatan Multistakholder

Kolom Hasanuddin, S.I.P., M.AP. Genangan apalagi banjir jika dilihat menggunakan pendekatan politik, maka dengan mudah dapat dikatakan pemimpinnya gagal. Jika demikian, debat politik dengan isu utamanya banjir akan melebar kemana-mana, bahkan merembet sampai ke...

Melayani Jiwa Melayani Negara

Kolom Ruslan Ismail Mage Minggu malam 21 Februari 2021 pukul 20.00 sebagaimana biasanya selama pandemi covid-19, bersenda gurau menemani istri menonton film cerita Bollywood Radhakrisna yang diputar secara bersambung di stasiun televisi swasta ANTV....

MOST COMMENTED

Filosofi dan Penerapan Tiga Cappa. Ini Penjelasan Prof. Dr.Andi Faisal Bakti

Orang Bugis Makassar merantau, artinya mau terbuka, mau dinilai selagi berbicara dengan orang lain, sebab budaya kita tidak menutup diri. Yang...

HOT NEWS