Kemendagri Tekankan Pelayanan Informasi Publik Merupakan Tanggung Jawab Bersama
PINISI.co.id- Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menekankan, pelayanan keterbukaan informasi publik merupakan tanggung jawab bersama. Dalam hal ini, Kemendagri memiliki tanggung jawab sebagai pembina pemerintah daerah (Pemda) terhadap upaya membangun keterbukaan informasi publik.
Demikian disampaikan...
Serah Terima Bantuan Keuangan Parpol, Dirjen Polpum: Kemendagri Siap Melayani
PINISI.co.id- Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) melalui Direktorat Jenderal (Ditjen) Politik dan Pemerintahan Umum (Polpum) kembali menyalurkan bantuan keuangan tahun anggaran 2022 kepada sejumlah partai politik (parpol). Direktur Jenderal (Dirjen) Polpum Bahtiar menyampaikan, Kemendagri siap menjalankan amanat Undang-Undang...
Open Budget Survey 2021: Harapan di Tengah Pandemi
PINISI.co.id- Pada tanggal 31 Mei 2022, International Budget Partnership (IBP) merilis Open Budget Survey (OBS) tahun 2021, dimana hal tersebut merupakan momen yang sangat dinantikan oleh 120 negara anggota di seluruh dunia. Dalam OBS tahun 2021, Indonesia...
Percepat Penyelesaian Pembangunan Infrastruktur, Program Kerja Kementerian PUPR Tahun 2023 Fokus pada 5 Prioritas
PINISI.co.id- Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) akan fokus pada lima prioritas utama pada program kerja tahun anggaran (TA) 2023 mendatang dalam rangka mempercepat penyelesaian pembangunan infrastruktur serta mempercepat pemulihan ekonomi pasca pandemi Covid-19. Hal tersebut...
Lantik Pejabat BNPP, Mendagri Tekankan Pentingnya Penyelesaian Persoalan Batas Negara
PINISI.co.id-Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian melantik Letjen TNI (Purn) Jeffry Apoly Rahawarin sebagai Deputi Bidang Pengelolaan Infrastruktur Kawasan Perbatasan Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP), Rabu (8/6/2022). Dalam kesempatan itu, Mendagri juga melantik Yedi Rahmat sebagai...
Menteri ATR/Kepala BPN Imbau Penyelesaian Kasus Pertanahan Mengutamakan Metode Mediasi
PINISI.co.id- Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) berwenang untuk menyelesaikan kasus pertanahan, yang meliputi sengketa, konflik, atau perkara tanah sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. Sengketa dan konflik sejatinya harus diuraikan, bukan hanya di hilir, namun...
Ditjen Pol & PUM Kemendagri Sosialisasikan Nilai-Nilai Pancasila dalam Pemilu dan Pilkada 2024
PINISI.co.id- Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) melalui Direktorat Jenderal (Ditjen) Politik dan Pemerintahan Umum (Pol & PUM) menggelar webinar bertema "Internalisasi Nilai-Nilai Pancasila dalam Mendukung Pemilu Serentak Damai Tahun 2024", Selasa (7/6/2022). Webinar ini untuk menyosialisasikan bagaimana nilai-nilai...
Perdana, Garuda Indonesia Terbangkan ...
PINISI.co.id- Maskapai penerbangan nasional Garuda Indonesia pada hari ini, Sabtu (4/6), mulai melaksanakan penerbangan haji 1443/2022, yang sekaligus menjadi keberangkatan perdana jemaah haji asal Indonesia ke Tanah Suci. Pada kesempatan tersebut, Garuda Indonesia mengangkut sedikitnya 1.506 jemaah...
GTRA Summit 2022 Tunjukkan Bahwa Negara Hadir bagi Masyarakat Pesisir dan Maritim
PINISI.co.id- Bangsa Indonesia sebagai negara kepulauan tentunya tak terlepas dari wilayah pesisir dan kemaritiman. Kenyataan itu membuat masyarakat serta budaya turut berkembang di wilayah pesisir, bahkan di atas laut itu sendiri. Menyadari hal tersebut, Kementerian Agraria dan...
DAMRI Kembangkan Rute Perjalanan Favorit Pelanggan Selama Mudik 2022
PINISI.co.id- Perjalanan rute Angkutan Hari Raya (AHRI) 2022 sukses melayani hingga lebih dari 700 ribu pelanggan. Adapun rute-rute yang menjadi favorit pelanggan DAMRI selama mudik bersama DAMRI yaitu Jakarta (via Gambir) - Bandar Lampung (via Tanjung Karang),...