Pesan Kebajikan Hasnah Syam Semasa Hidup
Innalillahi wainnailaihi Rojiun.
Raganya boleh pergi tetapi semangatnya tetap hidup. Itulah salah satu kalimat yang pantas disandangkan kepada almarhumah Drg. Hj. Hasnah Syam MARS, anggota Komisi IX DPR RI Fraksi Nasdem.
Almarhumah adalah isteri Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh MSi.,...
Selamat Jalan Profesor Hamka Haq
PINISI.co.id- Kemarin, Indonesia kehilangan salah satu guru besar dan politisi tersantunnya, Prof. Dr. Hamka Haq al-Badri.
Profesor Hamka, begitu biasa disapa adalah salah satu guru besar jebolan UIN Alauddin...
Tiada Lagi Jenderal Doni Monardo
Catatan Ilham Bintang
Kami terakhir bertemu hampir setahun lalu. Malam itu, 11 Desember 2022 bersama wartawan senior Egy Massadiah, Doni Monardo menghadiri resepsi pernikahan putri bungsu kami. Setelah itu...
Mengenang H.M. Ridwan Suwidi, Bupati Tertua Dari Tanah Paser, “Pemimpin Berhati Mutiara”
Kolom Bachtiar Adnan Kusuma
Belakangan ini, hati saya selalu rindu mau menemui H.M.Ridwan Suwidi, pasca pertemuan pertamakali saya dengan beliau pada 2014, dilanjutkan dengan 2015 dan 2016 di Paser dan Jakarta. Ceritanya, saya...
Mengenang Nirwan Ahmad Arsuka : Membaca dan Menafsir Gerakan Nurani dan Pemikirannya
Kolom Fiam Mustamin
BERSYUKUR, dapat menarasikan judul itu, belum pernah bertemu fisik dan almarhum boleh jadi tidak mengenal saya yang terpaut jauh umurnya.
Mengenalnya dari media dan pembicaraan dengan sejumlah komunitas...
Syamsul Munir: Almarhum Nirwan Aktivis Remaja Masjid
PINISI.co.id- Syamsul Munir, salah satu Wakil Ketua Umum Badan Pengurus Pusat Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan (BPP KKSS) mengaku memiliki banyak kesan mendalam dalam berhubungan dengan Almarhum Nirwan Ahmad Arsuka yang wafat kemarin.
Kematian Nirwan,...
Obituari: Semoga Legasi Nirwan A. Arsuka Dapat Diwarisi Oleh Generasi Lanjutannya
PINISI.co.id- Esais dan pemikir kebudayaan Nirwan Ahmad Arsuka cs pernah diterima Presiden Jokowi dan mengusulkan anggaran pengembangan dan pemajuan kebudayaan. Alhasil anggaran sebesar Rp 5 triliun itu disepakati Presiden. Demikian juga usulan Nirwan perihal pembebasan ongkos...
Obituari : Profesor Burhan Tola, Ilmuwan Pendidik dan Anak yang Hilang
PINISI.co.id- Jumat pagi kemarin, waktu Hartford, Connecticut, Amerika Serikat, 21 Juli, saya sempat terdiam beberapa menit setelah mendapat pesan via WhatsApp, informasi duka dari dua sahabat saya, Prof. Dr. Awaluddin Tjalla dan E. Afrizal Sinaro dari Jakarta....
Wartawan Senior Kurnati Abdullah dalam Kenangan
Catatan Ilham Bintang
Wartawan senior Kurnati Abdullah meninggal dunia Selasa (13/6) malam di RS. St Fatimah, Palembang. Almarhum menjabat Ketua Dewan Kehormatan PWI Sumatera Selatan (priode 2019-2024) hingga akhir hayatnya. Ia meninggal dalam usia...
In Memoriam: Andi Tenrisau Sapada Telah Berpulang ke Rumah Ilahi
PINISI.co.id- Karib disapa Andi Tenri untuk nama asli Andi we Tenrisau Sapada, adalah pensiunan pejabat teknis di DKI Jaya. Namun, di lingkungan KKSS, perempuan energik dan penuh vitalitas ini dikenal sebagai praktisi dan pegiat kesenian, khususnya tari.