Home Pustaka

Pustaka

Di Hari Pahlawan, BAK Serahkan Buku Alimuddin ke Dandim 1425 Jeneponto

PINISI.co.id- Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Nasional, tokoh literasi nasional Bachtiar Adnan Kusuma, yang akrab disapa BAK, bersama pegiat literasi dari Pattiro Jeka mengunjungi Perpustakaan Kodim 1425 Jeneponto, Sabtu (10/11/2024). Kunjungan informal ini merupakan bentuk dukungan terhadap Komandan Kodim dan...

Chaidir Syam, Berjihad Jadikan Maros Kabupaten Gemilang Literasi Desa di Indonesia

PINISI.co.id- Siapa bilang Bupati Maros Chaidir Syam tak berprestasi memimpin Maros selama kurang lebih tiga tahun? Pernyataan sungguh kurang tepat jika pertanyaan diajukan kepada Bupati satu-satunya dari Provinsi Sulawesi Selatan Penerima Penghargaan Tertinggi Nugra Jasadharma Pustaloka Perpustakaan Nasional yang...

Hasman Usman, Sang Advokat Pemburu Keadilan “Officium Nobile”

PINISI.co.id- Sosok berbaju loreng dan bersepatu laras, mondar mandir di depan rumah. Mobil truk pengangkut logistik dengan tampilan yang sangar, sudah menjadi pemandangan yang biasa. Letusan senjata, sudah menjadi irama yang akrab di telinga. Begitulah gambaran kehidupan saya sebagai...

Sekali Berarti Lalu Mati

Judul : BARANI, Hidup dengan Martabat, Mati dalam Gairah Epik dan Heroisme Bugis Makassar di Tepi Sejarah Penulis:  Alif we Onggang Penerbit : Prodeleder Jakarta 2024, 283 hlm + xiiI     ISBN : 9 786237 133223 Tanpa disadari di sekitar kita banyak...

BAK, Buku Aminuddin Salle, “Sang Pelestari Aksara”, Wajib Dibaca Guru-Guru

PINISI.co.id- Tokoh Literasi dan Penulis Nasional Bachtiar Adnan Kusuma, menegaskan buku Prof.Dr.H.Aminuddin Salle, S.H.M.H. Guru Besar Fakultas Hukum Universitas Hasanuddin berjudul” Aminuddin Salle, Sang Pelestari Aksara Lontarak Makassar” diterbitkan Pustaka Taman Ilmu ditulis Abdul Jalil Mattewakkang, Muhammad Iqramsyah Djalil...

Para Tokoh Berbagi Inspiratif Memajukan Literasi Indonesia, BAK Bukukan Kisahnya

PINISI.co.id- Forum Nasional Perkumpulan Penerima Penghargaan Tertinggi Nugra Jasadharma Pustaloka Perpustakaan Nasional, menggelar Talkshow Nasional ruang virtual zoom meeting, Rabu 25 September 2024. Kegiatan bertema,"Berbagi Kisah Inspiratif Memajukan Literasi Indonesia" menjadi momen berharga bagi para pegiat literasi, pustakawan, guru-guru,...

Bachtiar Adnan Kusuma Bedah Literasi Pranikah di Expo Literasi Pangkep

PINISI.co.id- Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Pangkep, menghadurkan Tokoh literasi dan penulis nasional Bachtiar Adnan Kusuma di Talkshow" Mendidik Generasi Aktif Literasi dari Keluarga Pra Menikah" Senin, Tgl 23 September 2024 di Gedung Bundar Rujab Bupati Pangkep. Kepala Dinas Perpustakaan...

Di Gemilang Perpustakaan Nasional RI Kemenkumham Terbitkan SK Forum Penerima Penghargaan Pustaloka Perpustakaan Nasional

PINISI.co.id- Tokoh literasi dan Penulis Nasional Bachtiar Adnan Kusuma, memberikan apresiasi tinggi kepada Perpustakaan Nasional RI yang telah memberikan perhatian bersar kepada para pegiat, pelaku, pemerhati, tokoh masyarakat pelaku pembudayaan minat baca dan literasi di seluruh Indonesia melalui Acara...

Bachtiar Adnan Kusuma Jadi Pembicara di Sulbar, Sulsel, Sultra dan Sulteng

PINISI.co.id- Tokoh literasi dan Ketua Forum Nasional Perkumpulan Penerima Penghargaan Tertinggi Nugra Jasadharma Pustaloka Perpustakaan Nasional, Bachtiar Adnan Kusuma, secara berkelanjutan mendorong tumbuhnya budaya baca dan budaya menulis di Indonesia, khususnya di timur Indonesia. Editor buku “ Perjuangan Membangun...

Pengacara Tadjuddin Rachman dan Hasman Usman@ The Speed Of Truts

PINISI.co.id- Penulis dan motivator minat baca Nasional, Bachtiar Adnan Kusuma, menilai sosok Pengacara senior yang juga aktivis dan pembela hak-hak azasi manusia Dr.H. Tadjuddin Rachman, S.H.M.H. dan Hasman Usman, S.H.M.H. sebagai pengacara yang mampu menjaga dan merawat integritas dan...

MOST COMMENTED

Prof. Dr. Amsal Bakhtiar, MA: Pendidikan Pesantren Memiliki Banyak Keunggulan

PINISI.co.id- Menyambut Hari Santri 22 Oktober lalu Arfendi dari PINISI.co.id berbincang-bincang dengan Prof. Dr. Amsal Bakhtiar, MA, seorang akademisi, dosen dan penulis...

HOT NEWS