Home Headline

Headline

Featured posts

DITJEN HUBLA PERKUAT SINERGI DENGAN STAKEHOLDER DEMI KESELAMATAN PELAYARAN DAN KEAMANAN MARITIM

  PINISI.co.id- Perkuat integritas dan keamanan di sektor maritim Indonesia, Direktorat Jenderal Perhubungan Laut bersama Kejaksaan dan Direktorat Jenderal Bea Cukai melakukan Kick off Meeting Operasi Sinergi Bersama yang diselenggarakan pada Senin (15/7), di Batam. Kolaborasi tersebut merupakan upaya penegakan kepatuhan...

Daftar Polisi Peraih 5 Kategori Anugerah Hoegeng Awards 2024

PINISI.co.id- Sebanyak 5 Polisi meraih penghargaan dari 5 kategori anugerah Hoegeng Awards 2024. Kategori tersebut yaitu ‘Polisi Berdedikasi’, ‘Polisi Inovatif’, ‘Polisi Pelindung Perempuan dan Anak’, ‘Polisi Tapal Batas dan Pendalaman,’ serta ‘Polisi Berintegritas’. Penganugerahan Hoegeng Awards 2024 berlangsung di The...

Pimpinan Organisasi Internasional Alumni Al Azhar Apresiasi Kiprah Alumni Al Azhar di Indonesia

PINISI.co.id- Dalam rangkaian kunjungan Grand Syeikh Al Azhar Mesir beserta delegasi ke Jakarta, Ketua Umum Pimpinan Pusat Organisasi Internasional Alumni Al-Azhar (OIAA), Prof. Dr. Abbas Shouman mengunjungi gedung kantor OIAA cabang Indonesia dan Pusat Studi Islam dan Bahas Arab...

Sanksi Dewan Kehormatan PWI Dilaksanakan, Kasus Dana UKW BUMN Selesai, Tiga Pengurus Mengundurkan Diri

  PINISI.co.id- Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia ( PWI ) Hendry Ch Bangun akhirnya menuntaskan pelaksanaan sanksi dan rekomendasi Dewan Kehormatan ( DK ) berkenaan dengan dugaan penyalahgunaan dana sponsorship Forum Humas BUMN untuk penyelenggaraan Uji Kompetensi Wartawan ( UKW...

Jelang Aksi Bela Palestina 9 Juni di Monas, Sekjen MUI : Kebiadaban Zionis Israel...

  PINISI.co.id- Sekretaris Jenderal MUI, Buya Amirsyah Tambunan mengatakan bahwa MUI terus berkomitmen untuk membela Palestina dan turut andil dalam usaha-usaha kemerdekaan Palestina. Hal tersebut menegaskan apa yang ia sampaikan saat Aliansi Rakyat Indonesia Bela Palestina menggelar konferensi pers di Al...

Presiden Jokowi Optimis Pembangunan Istana Kepresidenan IKN Selesai Pertengahan Juli 2024

PINISI.co.id- Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mendampingi Presiden Joko Widodo melakukan peninjauan pembangunan gedung istana negara dan lapangan upacara di kawasan Istana Kepresidenan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, Rabu (5/6). Pada kesempatan Presiden Jokowi juga didampingi...

Muchlis Patahna: Izin Operasi W Super Club Makassar Harus Dicabut Selamanya

PINISI.co.id- Gelombang protes terhadap kehadiran W Super Club di kota Makassar membuat pemiliknya, pengacara kondang Hotman Paris meminta maaf atas ucapannya yang dianggap tidak sesuai dengan adat istiadat Bugis-Makassar sewaktu membuka W Super Club di kawasan Center Point Of...

Exit Meeting Telaah Sejawat Ekstern Inspektorat Utama Badan Narkotika Nasional (BNN)

PINISI.co.id- Inspektorat Utama Badan Narkotika Nasional (BNN) rampungkan Telaah Sejawat Esktern (TSE) yang dilakukan pada Badan Informasi Geospasial (BIG). Dimulai sejak Rabu (15/5), TSE Tahun 2024 terhadap BIG ditutup dengan Exit Meeting yang dipimpin oleh Inspektur Utama BNN, di...

Menteri AHY Ingatkan Nomor Hotline WhatsApp Pengaduan Kementerian ATR/BPN: 081110680000

PINISI.co.id- Usai meresmikan Implementasi Layanan Elektronik di Kantor Pertanahan (Kantah) Kota Pekanbaru pada Sabtu (01/06/2024), Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengingatkan bahwa Kementerian ATR/BPN memiliki saluran siaga atau _Hotline_ Pengaduan terkait...

Presiden Jokowi Resmikan SPALDT Bambu Kuning di Pekanbaru, Layani 11.000 SR

PINISI.co.id- Presiden Jokowi didampingi Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono, Anggota Komisi V DPR RI Syahrul Aidi Maazat, dan PJ Gubernur Riau S.F. Hariyanto meresmikan Sistem Pengelolaan Air Limbah Domestik Terpusat (SPALDT) Bambu Kuning Kota Pekanbaru....

MOST COMMENTED

Marah Sakti Siregar, Ketua Panitia Pembangunan Masjid At Tabayyun: Kami Dianggap...

PINISI.co.id- Rencana pembangunan Masjid At Tabayyun, Taman Villa Meruya, Jakarta Barat, viral di media massa dua bulan terakhir. Inilah  untuk pertama kalinya...

HOT NEWS